Total Tayangan Halaman

Sabtu, 23 Juli 2011

ajian pangilmunan

Aji Panglimunan Aji mantra ini adalah ajian tingkat tinggi dan memerlukan tingkat penguasaan roh yang bagus. Aji Mantra ini digunakan agar orang tidak bisa melihat kita. Cara melihat apakah sudah berhasil : Setelah mantra dibaca, ketika matahari terbit berdirilah disatu tempat agar badan anda terkena cahaya matahari, lalu cobalah mencari bayangan diri anda sendiri. Apabila sudah tidak dapat melihat bayangan, maka bisa dipastikan aji panglimunan ini sudah berhasil. Apabila bayangan masih tampak berarti tidak berhasil dan harus mengulang ritual persyaratannya lagi. Syarat yang dilakukan: Ritual Ngebleng selama 7 hari 7 malam Mulai hari Selasa Kliwon. lihat Kalender Jawa Aji Mantra yang dibaca : Ingsun amatak ajiku si ajisoko ingsun mancik bumine Allah Yo aku anake Jan Banujan, aku Kilat Buwono sakabehing mungsuh ora padha waruh marang aku matane dak tutupi bathok bolu peteng dhedhet alimengan sakehing musuh podho cadhok cato-cato polo bingung kersaning Allah Arti mantra dalam Bahasa Indonesia Aku merapal ajian ku si ajisoko aku berdiri di bumi Allah Ya aku anaknya Jan Banujan, aku Kilat Buana Semua musuh tidak ada yang melihat aku matanya aku tutup dengan "bathok" (tempurung kelapa) bolu gelap gulita kebingungan semua musuh saling "cadhok cato-cato polo" ( berkelahi sendiri) Bingung atas kehendak Allah Ingat jangan menggunakan Ajian ini untuk hal- hal yang tidak baik, gunakan hanya untuk melawan kejahatan yang menguasai satu tempat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar